SOSIALISASI PEDOMAN PENGELOLAAN MEDIA SOSIAL DI LINGKUNGAN KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM

SOSIALISASI PEDOMAN PENGELOLAAN MEDIA SOSIAL DI LINGKUNGAN KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM

 

PALU- Euforia penggunaan sosial media (facebook, twitter, youtube dan lain-lain) melalui internet sudah menjadi trend di masyarakat. Tidak dapat disangkal bahwa sosial media telah menjadi cara baru masyarakat dalam berkomunikasi dan juga berdampak pada cara masyarakat untuk berbagi dan mendapatkan informasi. Olehnya Saat ini media sosial dianggap sangat penting

PENUTUPAN SELEKSI KOMPETENSI DASAR (SKD) CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL (CPNS) KEMENKUMHAM SULTENG

PENUTUPAN SELEKSI KOMPETENSI DASAR (SKD) CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL (CPNS) KEMENKUMHAM SULTENG

 

PALU - Senin (27/09) merupakan hari terakhir pelaksanaan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) berbasis Computer Assisted Test (CAT) Kemenkumham Sulawesi Tengah (Sulteng). Sesuai jadwal yang telah ditentukan, pelaksanaan SKD CPNS Kementerian Hukum dan HAM dilaksanakan mulai tanggal 19-27 September 2020 bertempat di Gedung IT Center Universitas Tadulako Palu.

Pentupan SKD CPNS Kemenkumham dihadiri

PELAKSANAAN VAKSINASI PADA NARAPIDANA LAPAS / RUTAN SELURUH SULAWESI TENGAH TELAH  MENCAPAI 74.5 %

PELAKSANAAN VAKSINASI PADA NARAPIDANA LAPAS / RUTAN SELURUH SULAWESI TENGAH TELAH  MENCAPAI 74.5 %

PALU-(27/09) Berakhirnya pandemi COVID-19 masih belum terprediksi. berbagai riset dan pakar memperkirakan berakhirnya COVID-19 di Indonesia pada pertengahan atau pengujung Tahun 2021. Tetapi, tidak satu pun yang mampu memastikan kapan pandemi COVID-19 berhasil dihentikan. Hal ini menjadi pekerjaan rumah semua pihak, termasuk pada lapas dan rutan di sulawesi tengah.

Data

MEMPERERAT SILATURAHMI  SESAMA  ANGGOTA PAGUYUBAN IBU-IBU PEMASYARAKATAN (PIPAS) DI MASA PANDEMI

MEMPERERAT SILATURAHMI  SESAMA  ANGGOTA PAGUYUBAN IBU-IBU PEMASYARAKATAN (PIPAS) DI MASA PANDEMI

PALU- Paguyuban Ibu-Ibu pemasyarakatan (Pipas) Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham)  Sulawesi Tengah (Sulteng) mengadakan pertemuan melalui Zoom Meeting dalam rangka mempererat silaturahmi. Kegiatan tersebut dihadiri Nurokhmah, selaku Penasehat PIPAS Wilayah Sulawesi Tengah, Winarni, selaku Ketua PIPAS Wilayah Sulawesi Tengah, Sekertaris PIPAS, Herlina selaku Moderator, Anggota

Pembangunan Rutan Donggala: Tidak Hanya Terfokus Pada Ketetapan Waktu, Tetapi Kualitas Juga Harus Diperhatikan

Pembangunan Rutan Donggala: Tidak Hanya Terfokus Pada Ketetapan Waktu, Tetapi Kualitas Juga Harus Diperhatikan

PALU - Sabtu (25/9/2021), Kepala Kantor Wilayah (Kakanwil) Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) Sulawesi Tengah (Sulteng) didampingi oleh Kepala Subbagian Hubungan Masyarakat, Reformasi Birokrasi dan Teknologi Informasi kembali lakukan peninjauan dan monitoring pada pembangunan Rumah Tahanan Donggala yang sedang berjalan.

Peninjauan dan monitoring tersebut dilakukan guna melihat sejauh mana proses

Search Mobile