Tinjau langsung Lapas Ampana, Kualitas layanan Jadi sorotan Kakanwil Kemenkumham Sulteng

WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.32.07 1 

Ampana - Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Sulawesi Tengah (Kakanwil Kemenkumham Sulteng), Hermansyah Siregar melakukan kunjungan kerja yang berkesan pada Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Ampana, Jumat (17/11). Kedatangan Kakanwil beserta tim disambut langsung oleh Jajaran Pejabat structural pada Lapas Kelas IIB Ampana.

Kakanwil melakukan peninjauan langsung ke blok hunian, dapur, sarana pembinaan, klinik dan fasilitas lainnya di Lapas Kelas IIB Ampana. Dalam peninjauannya, Kakanwil memberikan apresiasi kepada jajaran Lapas Kelas IIB Ampana atas kebersihan dan kerapihan lingkungan lapas.

“Fasilitas yang ada dan sudah baik ini harus terus  dirawat agar memberikan kenyamanan bagi masyarakat maupun warga binaan dalam mengakeses pelayanan yang ada di Lapas, meskipun sudah baik, masih ada beberapa hal yang perlu ditingkatkan agar lebih baik lagi,” Ungkap Herman.

Kakanwil mengungkapkan bahwa fungsi ASN sebagai Pelayanan Publik harus dijiwai dengan baik dan tidak dijadikan sebagai slogan semata. "Pelayanan publik yang pirma dan bebas dari korupsi itu tidak hanya sebatas slogan tetapi dibuktikan dengan tindakan," jelasnya.

Kakanwil juga memberikan arahan kepada jajaran Lapas Kelas IIB Ampana untuk terus meningkatkan kualitas layanan dan pembinaan kepada Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP). Selain itu, Kakanwil juga berpesan kepada jajaran untuk terus memberikan pembinaan kepada WBP agar mereka dapat kembali ke masyarakat dengan menjadi pribadi yang lebih baik dengan dibekali keterampilan untuk kembali ke masyarakat nantinya. (HUMAS KANWIL KEMENKUMHAM SULTENG)

WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.33.59

Jalin Koordinasi, Kanwil Kemenkumham Sulteng dan Pemda Poso Komitmen Upayakan Canangkan Kawasan Karya Cipta

WhatsApp Image 2023 11 17 at 12.48.08PALU_Jalin koordinasi, Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Sulawesi Tengah (Kanwil Kemenkumham Sulteng) dan Pemerintah Daerah Poso komitmen upayakan canangkan Kawasan Karya Cipta (KKC), Jum’at, (17/11/2023) pagi.

Hal itu diketahui saat Kanwil Kemenkumham Sulteng yang diwakili oleh Operator Permohonan KI, Aida Julpha Tangkere besert tim menerima kunjungan Kepala Dinas dan Kepala Bagian Perencanaan Dinas Pariwisata Kabupaten Poso di Ruang Rapat Bidang Pelayanan Hukum.

Ada beberapa yang menjadi pembahasan saat itu, diantaranya komitmen kedua pihak dalam mendukung peningkatan program layanan kekayaan intelektual antara lain, pencanangan kawasan karya cipta (KKC), fasilitasi Pendaftaran Kekayaan Intelektual dan Promosi terkait produk-produk Kekayaan Intelektual khususnya Ekspresi Budaya Tradisional Daerah Kabupaten Poso.

WhatsApp Image 2023 11 17 at 12.48.081Yusak Mentara selaku Kepala Dinas Pariwisat pun mengungkapkan rasa bahagianya atas kolaborasi yang telah dibangun antara pihaknya dan Kemenkumham Sulteng, ia bertekan akan senantiasa bekerja sama khususnya penyelenggaraan berbagai festival dan kegiatan pariwisata lainnya.

Aida pun mengungkapkan akan segera menindaklanjuti kerja sama tersebut dengan menyesuaikan program layanan KI bersama Dinas Pariwisata Kabupaten Poso di Tahun 2024.

HUMAS KANWIL KEMENKUMHAM SULTENG

Kanwil Kemenkumham Sulteng Lakukan Pendampingan Pendaftaran Indikasi Georgrafis Bawang Lambeka Lembah Palu

WhatsApp Image 2023 11 17 at 12.48.362PALU_Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Sulawesi Tengah (Kanwil Kemenkumham Sulteng) lakukan pendampingan pendaftaran Indikasi Geografis Bawang Lambeka Lembah Palu, Jum’at, (17/11/2023) pagi.

Pendampingan tersebut dilakukan di Ruangan Bidang Pelayanan Hukum yang saat itu didampingi secara langsung oleh operator permohonan KI, Aida Julpha Tangkere beserta tim lainnya.

Tim itu pun mendampingi pemrakarsa yakni Dinas Pertanian Kota Palu yang dipimpin oleh Tikno salah satu penyuluh pertanian.

Ada beberapa yang menjadi pembahasan saat itu, diantaranya kelengkapan berkas persyaratan berupa deskripsi, logo dan SK Kepala Dinas Pertanian tentang Perhimpunan Kelompok Petani Bawang. Tim OKI (Operator KI) melakukan pendaftaran online dengan melakukan pemesanan kode billing dan dilakukan pembayaran dengan pihak Dinas Pertanian, dilanjutkan dengan menginput Data Deskripsi ke dalam aplikasi.

Pertemuan itu pun melibatkan tim Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual bidang Indikasi Geografis yakni, Gunawan yang hadir melalui jaringan seluler. Pendaftaran IG Bawang Lambeka Lembah Palu ditargetkan Bulan November sudah terdaftar dalam aplikasi Online.

HUMAS KANWIL KEMENKUMHAM SULTENG

SAMBANGI LAPAS AMPANA, TIM SATOPS PATNAL KEMENKUMHAM SULTENG PASTIKAN SITUASI KAMTIB KONDUSIF

SAMBANGI LAPAS AMPANA, TIM SATOPS PATNAL KEMENKUMHAM SULTENG PASTIKAN SITUASI KAMTIB KONDUSIF

WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.39.38 1

NEWS DIVISI PAS-Ampana_ Jumat (17/11), Tim Satops Patnal Kanwil Kemenkumham Sulteng lakukan pencegahan dan penindakan pada Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Ampana. Kegiatan yang dipimpin Kasubbid Lola Basan Baran dan Keamanan, Idris Pirade Paserang Bersama Kasubbid Pembinaan Teknologi Informasi dan Kerjasama, Mansur serta PK Madya Suryadi dan PK Muda Abdul Karim, PKP Muda Muh. Fiqry serta Anggota Tim Satops Patnal.

WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.39.38
Dalam kegiatan ini, Tim melakukan pengecekan pada buku penjagaan P2U dan Buku Kontrol Komandan Jaga. Selanjutnya dilakukan penggeledahan pada blok hunian wbp (blok pria dan blok wanita) untuk memastikan tidak adanya barang-barang terlarang yang ada di dalam blok serta dilanjutkan dengan test urine bagi Pegawai dan wbp yang terdiri dari 2 petugas Lapas, 5 wbp pria dan 3 wbp Wanita, dengan adanya test urine ini untuk memastikan baik petugas maupun wbp tidak menggunakan/mengonsumsi narkoba.

WhatsApp Image 2023 11 17 at 11.39.36
Kegiatan dilanjutkan dengan pemeriksaan pada bagian registrasi seperti overstaying, Remisi Natal yang akan diberikan bagi wbp, serta memantau langsung kegiatan program Pendidikan paket A, paket B dan paket C bagi wbp yang sedang menempuh Pendidikan di Lapas.

HUMAS KANWIL KEMENKUMHAM SULTENG

TIM HUMAS DIVISI PEMASYARAKATAN KANWIL SULTENG

Rapat Bersama Pernakes Pengayoman Sulteng, Kadivpas Kanwil Kemenkumham Sulteng Minta Layanan Kesehatan Terus Ditingkatkan

IMG 8222

PALU_Kepala Divisi Pemasyarakatan (Kadivpas) Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Sulawesi Tengah (Kanwil Kemenkumham Sulteng), Ricky Dwi Biantoro menggelar rapat bersama perhimpunan tenaga kesehatan (Pernakes) pengayoman Sulteng, peningkatan layanan kesehatan menjadi pembahasan, Jum’at, (17/11/2023).

Dihadiri oleh seluruh pengurus Pernakes dari seluruh unit pelaksana teknis pemasyarakatan yang dipimpin oleh dr. Longinus Arief Tricahyono, rapat tersebut membahas berbagai pelaksanaan tugas dan fungsi Pernakes Pengayoman yang diketahui telah terbentuk pada awal tahun 2023.

Didampingi oleh Kepala Bidang Pelayanan Tahanan, Kesehatan, Rehabilitasi, Pengelolaan Benda Sitaan, Barang Rampasan Negara, Keamanan, M. Nur Amin dan Kepala Subbidang Pelayanan Tahanan, Perawatan Kesehatan, Dan Rehabilitasi, Imelda, Kadivpas pun mengapresiasi atas kinerja pernakes pengayoman yang dinilainya sudah sangat baik.

IMG 8218

Selain itu, Kadivpas juga meminta agar tugas dan fungsi pernakes dapat terus ditingkatkan, memastikan pelayanan kesehatan didalam Lapas/ Rutan dan LPKA dapat berjalan dengan lancar.

Lebih lanjut, ia juga berharap agar seluruh Pernakes dapat terus intens membangun sinergitas bersama Dinas Kesehatan setempat, ia berharap agar Pernakes dapat memaksimalkan fungsinya, khususnya peningkatakan kualitas dan akreditas dari seluruh Klinik kesehatan dan dapur laik hygiene di seluruh Lembaga Pemasyarakatan.

IMG 8215

Kegiatan itu pun berjalan dengan atraktir, seluruh pengurus Pernakes turut membahas terkait persoalan yang terjadi di lapangan.

HUMAS KANWIL KEMENKUMHAM SULTENG

logo besar kuning
 
KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM
PROVINSI SULAWESI TENGAH
PikPng.com school icon png 2780725   Jl. Dewi Sartika No.23, Birobuli Selatan, Kec. Palu Selatan, Kota Palu, Sulawesi Tengah 94114
PikPng.com phone icon png 604605   +6285696327541
PikPng.com email png 581646   Email
    kanwilsulteng@kemenkumham.go.id
PikPng.com email png 581646   Email Kehumasan
    humassulteng24@gmail.com

 

facebook kemenkumham   twitter kemenkumham   instagram kemenkumham   linked in kemenkumham   Youtube kemenkumham   rss kemenkumham
logo besar kuning
 
KANWIL KEMENKUMHAM
PROVINSI JAWA BARAT


facebook kemenkumham   twitter kemenkumham   instagram kemenkumham   linked in kemenkumham   Youtube kemenkumham   rss kemenkumham

PikPng.com school icon png 2780725   Jl. Dewi Sartika No.23, Birobuli Selatan, Kec. Palu Selatan, Kota Palu, Sulawesi Tengah 94114
PikPng.com phone icon png 604605   +6285696327541
PikPng.com email png 581646   kanwilsulteng@kemenkumham.go.id
PikPng.com email png 581646   humassulteng@gmail.com

Copyright © Pusat Data dan Teknologi Informasi
Kemenkumham RI